Selamat malam para pembaca, pada malam hari ini saya akan memberikan sedikit tips bagaimana menyembuhkan panu/jamur yang menempel pada kulit secara alami. Panu memang bukan penyakit yang menyakitkan namun bisa membuat orang tidak pede, apalagi bila timbul di kulit luar. Sebenarnya sekarang ini ada banyak obat penghilang panu yang ada di pasaran, namun rata-rata obat itu bukan alami yang artinya banyak campuran bahan kimia yang kita sendiri tidak tahu efek negatif yang bisa terjadi, untuk menghindari efek yang bisa terjadi di sini saya akan memberikan tips menghilangkan panu secara alami dan yang pasti aman serta tidak ada efek negatif yang bisa timbul karena sifatnya alami.
Sebenarnya ada beberapa cara yang bisa dilakukan dengan bahan yang berbeda, tapi kalian boleh mencoba salah satu yang menurut kalian mudah untuk mencari bahan-bahannya.
- Lengkuas Lengkuas selain dihunakan untuk tambahan bumbu dapur ternyata mempunyai manfaat untuk menghilankan panu, caranya dengan memotong kecil-kecil lalu gosokkan pada kulit yang timbul panu secara rutin setiap habis mandi.
- Bawang Putih Bawang putih memang bumbu dapur untuk memasak tapi juga mempunyai manfaat untuk menghilangkan panu dan cara ini bisa dibilang efektif, caranya dengan memotong kecil-kecil lalu digosokkan pada bagian kulit yang timbul panu secara rutin sehabis mandi.
- Belimbing Wuluh Belimbing wuluh memang terkenal buah yang asam, namun dibalik keasamannya itu terdapat manfaat untuk menghilangkan panu, caranya dengan ambil beberapa biji belimbing wuluh lalu tumbuk sampai halus kemudian campur dengan air kapur sirih secukupnya kemudian aduk sampai merata dan oleskan pada bagian kulit yang timbul panu sampai rata sehari 2 kali.
Cara menghilangkan panu secara alami
9 Out Of 10 Based On 10 Ratings. 9 User Reviews.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori tanaman obat /
tips
dengan judul Cara menghilangkan panu secara alami. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://secaraherbal.blogspot.com/2014/04/cara-menghilangkan-panu-secara-alami.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
Unknown - Wednesday, April 23, 2014
Belum ada komentar untuk "Cara menghilangkan panu secara alami"
Post a Comment